Pages

Rabu, 30 Mei 2012

Sandwich Keju Bakar




  
   Bahan :
- Roti tawar putih 8 lembar -
- Mentega 2 sdm -

   Isi :
- Daging ayam fillet 100 gram, rebus, potong dadu kecil -
- Wortel 50 gram, potong dadu kecil, rebus sebentar -
- Mayonaise 4 sdm -
- Krim kental 1 sdm -
- Daun bawang 2 tangkai, cincang halus -

  Olesan :
- Telur ayam 3 butir -
- Susu cair 100 ml -

  Cara membuat :
1. Isi : Campur semua bahan, aduk rata dan bagi menjadi 4 bagian.
2. Oles 4 roti tawar dengan adonan isi, lalu tangkupkan dengan roti tawar lainnya, rapikan hingga agak padat.
3. Kocok telur bersama susu cair, lalu celupakn tumpukan roti tawar.
4. Panaskan mentega dalam wajan anti lengket, masak roti tawar hingga sisi-sisinya kecoklatan, angkat dan potong diagonal.
5. Sajikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar